Tim Abdimas STAIMAS Mengadakan Pameran Batik Shipat Diwo
Wonogiri–Tim Pengabdian Masyarakat (Abdimas) Sekolah Tinggi Agama Islam Mulia Astuti (STAIMAS) Wonogiri mengadakan Pameran Batik Shipat Diwo, Sabtu (30/12/2023). Shipat Diwo merupakan kependekan dari Shibori Ciprat Difabel Wonogiri.
Batik Shipat Diwo merupakan karya sahabat difabel di Kecamatan Wonogiri setelah mengikuti pelatihan pembuatan batik shibori ciprat bersama Tim Abdimas STAIMAS yang meRead More…